Kelebihan Dan Kekurangan Baleno Matic ? Baca Di Sini

Kekurangan baleno matic - Baleno merupakan mobil keluaran dari pihak suzuki , dimana mobil ini diproduksi pada tahun 1995 sampai dengan tahun 2001. Dengan model yang elegan mobil ini banyak di minati oleh pasa konsumen sedan. Namun ada beberapa kelemahan dan kekurangan baleno ini khusus nya mengenai kelemahan baleno matic.

Nah buat sibat yang memerlukan informasi mengenai suzuki baleno matic ini , artikel ini sangat cocok buat kalian baca sampai dengan habis. Yakni dengan mengulas kelebihan dan kekurangan suzuki baleno. Perlu di ketahui sobat baleno ini memiliki dua tipe yakni tipe prefacelift dan juga tipe facelift dimana masing masing mempunyai kelebihan dan kekurangan masing masing. Bagaimana sobat penasaran ??

Berikut ulasan spesifikasi kelebihan dan kekurangan suzuki baleno :
Kelebihan Dan Kekurangan Baleno Matic ? Baca Di Sini

Kelebihan baleno 

  • model yang bagus dan tidak mudah ketinggalan jaman
  • irit konsumsi bbm 
  • sperpart yang murah
  • perawatan yang sangat mudah dan tidak mudah rewel
  • tidak mudah limbung untuk di pacu dengan kecepatan tinggi
Kelemahan Suzuki Baleno
  • tidak pasaran
  • harga jual yang kembali anjlok
  • kurang banyak peminat
Spesifikasi suzuki baleno
Jenis Mesin : 1.6 liter G16B dan 1.5 liter G15B
Konfigurasi mesin : 4 silinder segaris 16 katup SOHC
Daya maksimal : 99 Hp/6.000 rpm (1.6), 103 Hp/6.000 rpm (1.5)
Torsi maksimal : 127 Nm/3.200 rpm (1.6), 128 Nm/4.500 rpm (1.5)
Transmisi : Manual 5 speed dan matic 4 speed
Suspensi Depan : MacPherson strut independen
Suspensi Belakang : Independent dengan per keong
Tahun Penjualan : 1996-1998 (1.6) dan 1999-2001 (1.5)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mimpi Bertemu Orang Yang Disukai

Mimpi Bertemu Orang Yang Disukai Menurut Islam

Mimpi Bertemu Orang Yang Disukai Menurut Islam ? Apa Artinya ?